Monitoring Quality of Service Jaringan Internet Berbasis Wireshark pada Jaringan WiFi Terdistribusi di Desa
DOI:
https://doi.org/10.55732/ncdr.v3i1.1634Kata Kunci:
Delay, Jitter, Packet Loss, Quality of Service, Throughput, TYPHONAbstrak
Akses internet di desa tetap menjadi tantangan besar dalam distribusi teknologi informasi. Metode ini bertujuan untuk membuat serta menganalisis kekuatan sinyal jaringan WiFi di Desa Sarirogo dengan memanfaatkan teknologi Wireless Distribution System (WDS) dan Wireless Mesh Network (WMN). Penelitian dilaksanakan di Desa Sarirogo. Penelitian dilakukan untuk kecepatan internet, latensi, dan jangkauan sinyal di berbagai lokasi di desa Sarirogo. penelitian mengungkapkan bahwa penggabungan WDS dan WMN dapat memperluas jangkauan jaringan sebanyak 85% dari keseluruhan area desa Sarirogo dengan kecepatan internet mencapai 15 Mbps.
Referensi
Afriansyah, M., Ardhana, V.Y.P. and Saputra, J. (2022) ‘Pengukuran Kualitas Website Universitas Qamarul Huda Badaruddin Menggunakan Metode Webqual 4.0’, SainsTech Innovation Journal, 5(1). Available at: https://doi.org/https://doi.org/10.37824/sij.v5i1.2022.300.
Alamin, M.M. et al. (2024) ‘Analisis Quality of Service (QoS) Jaringan Internet Pada Kampus Universitas Nahdlatul Ulama Sidoarjo Berbasis Wireshark’, Voteteknika (Vocational Teknik Elektronika dan Informatika), 12(3), p. 350. Available at: https://doi.org/10.24036/voteteknika.v12i3.128106.
Charisma, A. et al. (2019) ‘Analysis Quality of Service (QoS) on 4G Telkomsel Networks In Soreang’, in 2019 IEEE 13th International Conference on Telecommunication Systems, Services, and Applications (TSSA). IEEE, pp. 145–148. Available at: https://doi.org/10.1109/TSSA48701.2019.8985489.
Daffa Aditya Rachman, Yusuf Muhyidin and Muhamad Agus Sunandar (2023) ‘Analisis Kualitas Layanan Jaringan Internet Fiber to the Home PT. XYZ Menggunakan Wireshark’, STORAGE: Jurnal Ilmiah Teknik dan Ilmu Komputer, 2(4), pp. 214–222. Available at: https://doi.org/10.55123/storage.v2i4.2531.
Hasbi, M. and Saputra, N.R. (2021) ‘Analisis Quality of Service (Qos) Jaringan Internet Kantor Pusat King Bukopin dengan Menggunakan Wireshark’, Just IT: Jurnal Sistem Informasi, Teknologi Informasi dan Komputer, 12(1). Available at: https://doi.org/https://doi.org/10.24853/justit.12.1.%25p.
Maulana, A.R. et al. (2021) ‘Analisis Quality of Service (QoS) Jaringan Internet Pada Website E-learning Universitas Syiah Kuala berbasis Wireshark’, Jurnal Komputer, Informasi Teknologi, dan Elektro, 6(2). Available at: https://doi.org/10.24815/kitektro.v6i2.22284.
Mukti, A.R., Ulfa, M. and Panjaitan, F. (2019) ‘Analisis Kinerja Wireless Distribution System (WDS): Studi Kasus Dinas Kesehatan Kota Palembang’, Jurnal Ilmiah Matrik, 20(2), pp. 95–108. Available at: https://doi.org/10.33557/jurnalmatrik.v20i2.112.
Pranata, Y.A., Fibriani, I. and Utomo, S.B. (2016) ‘Analisis Optimasi Kinerja Quality of Service pada Layanan Komunikasi Data Menggunakan NS-2 di PT. PLN (Persero) Jember’, Sinergi, 20(2), p. 149. Available at: https://doi.org/10.22441/sinergi.2016.2.009.
Rachman, G.M., Lisdiyanto, A. and Pramana, A.L. (2024) ‘Pengembangan Sistem Pemetaan Masjid Berbasis Web Geographic Information System (GIS)’, Nusantara Computer and Design Review, 2(1), pp. 31–36. Available at: https://doi.org/10.55732/ncdr.v2i1.1293.
Rahawarin, I.I. (2023) Analisis Quality of Service (QoS) Trafik Multimedia pada Wireless Local Area Network di Laboratorium Teknik Elektro UPN Veteran Jakarta Menggunakan Wireshark dan PRTG. Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jakarta.
Ridho Marza, M., Safaruddin, S. and Azhari, A. (2022) ‘Analisis Quality of Service (QoS) Jaringan Internet Pada Admin Building PT. Semen Baturaja (Persero) Tbk. Berbasis Wireshark’, COMSERVA: Indonesian Jurnal of Community Services and Development, 2(6), pp. 774–784. Available at: https://doi.org/10.59141/comserva.v2i6.393.
Risqiyah, F., Mu’min, S. and Saputro, A. (2024) ‘Meningkatkan Efektivitas Penjualan Baju Melalui Sistem Informasi Berbasis Metode Agile’, Nusantara Computer and Design Review, 2(1), pp. 24–30. Available at: https://doi.org/10.55732/ncdr.v2i1.1233.
Tiar, P., Saragih, Y. and Latifa, U. (2021) ‘Analisis Quality of Service (QoS) Jaringan Wi-Fi Untuk Sistem Pendeteksi Kebocoran Gas LPG Menggunakan WireShark’, Jurnal Telekomunikasi dan Komputer, 11(2), p. 154. Available at: https://doi.org/10.22441/incomtech.v11i2.11000.
Utami, P.R. (2020) ‘Analisis Perbandingan Quality of Service Jaringan Internet Berbasis Wireless pada Layanan Internet Service Provider (ISP) Indihome dan First Media’, Jurnal Ilmiah Teknologi dan Rekayasa, 25(2), pp. 125–137. Available at: https://doi.org/10.35760/tr.2020.v25i2.2723.
Unduhan
Diterbitkan
Cara Mengutip
Terbitan
Bagian
Lisensi
Hak Cipta (c) 2025 Nusantara Computer and Design Review

Artikel ini berlisensi Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.